Kamis, 02 Februari 2017

Membuat Data Diri dengan Database MySQL


Membuat Data Diri dengan Database MySQL




Oke seperti yang saya janjikan sebelumnya , saya akan membuat tutorial tentang Membuat data diri dengan database MySQL , oke langsung saja kita mulai , untuk penjelasan agan bisa lihat dipostingan sebelumnya tetang MySQL , 


1. Login MySQL

oke kita mulai dari login MySQL , masukkan password MySQL agan

gambar1(DMySQL-SB2-DL)


2. Buat Database

Setelah selesai login langsung saja kita buat database untuk membuat biodata kita , caranya dengan menggunakan perintah :

create database nama_database_agan;
gambar2(DMySQL-SB2-DL)

Setelah agan buat database , pastikan database agan sudah terbuat, untuk melihatnya gunakan perintah show databases; .

3. Buat Tabel Data


Sekarang kita akan menggunakan database tadi dan kita akan membuat tabel pada database tersebut , untuk menggunakan database gunakan perintah use database nama_database_agan; dan untuk membuat table gunakan perintah create table nama_tabel_agan; kalo bingung bisa dilihat pada gambar ini :


gambar3(DMySQL-SB2-DL)

Langkah selanjutnya adalah melihat deskripsi tabel biodata tersebut , caranya dengan mengetikkan perintah :

desc nama_tabel_agan; 

gambar4(DMySQL-SB2-DL)

Yak disitu saya membuat tabel dengan 3 kolom , kolom pertama yaitu kolom 'no' memakai kata 'mediumint' yang artinya data itu memiliki ukuran yang standard , itu termasuk dalam data numerik , sedangkan 'auto increment' berarti penomoran datayang berurut  , dan kolom kedua merupakan data 'biodata' yang memiliki maksimal 150 karakter , kemudian pada kolom ke 3 merupakan data 'keterangan' yang memiliki maksimal 150 karakter.. 


4. Masukkan Data

Langkah selanjutya adalah memasukkan biodata kedalam tabel data tersebut , cara dan perintahnya cukup panjang , jadi agan bisa simak saja pada gambar dibawah ini :

gambar5(DMySQL-SB2-DL)

5. Cek Data

Langkah terakhir adalah cek data dari apa yang kita input tadi ( jika tidak terjadi error ) caranya dengan menggunakan perintah :

select * from nama_tabel_agan;

gambar6(DMySQL-SB2-DL)

Jika data agan sudah benar , maka selesailah tutor untuk kali ini , sampai berjumpa di next post....
Dhika Mahendra Web Developer

Morbi aliquam fringilla nisl. Pellentesque eleifend condimentum tellus, vel vulputate tortor malesuada sit amet. Aliquam vel vestibulum metus. Aenean ut mi aucto.

Tidak ada komentar :

Posting Komentar